PERANAN GABUNGAN KELOMPOK TANI (GAPOKTAN) DALAM PEMBERDAYAAN PETANI PADI SAWAH DI DESA TUO SUMAY KECAMATAN SUMAY KABUPATEN TEBO

  • Holikman, Evo Afrianto, dan Widuri Susilawati
Keywords: Peranan, Pemberdayaan, Gapoktan.

Abstract

Kelompok Tani (GAPOKTAN) dalam mengkatkan Produktivitas Padi Sawah di Desa Tuo Sumay Kecamatan Sumay Kabupaten Tebo dan untuk mengetahui Tingkat Kepuasan Petani Padi Sawah terhadap Fungsi Gapoktan di Desa Tuo Sumay Kecamatan Sumay Kabupaten Tebo. Penelitian ini dilakukan di Desa Tuo Sumay Kecamatan Sumay Kabupaten Tebo yang dipilih secara sengaja dengan pertimbangan bahwa ditempat tersebut belum pernah dilakukan penelitian mengenai Peranan Gapoktan dalam pemberdayaan petani padi sawah. Data yang digunakan sempel dalam penelitian ini adalah metode Deskriptif dengan pendekatan kualitatif dengan pendekatan kualitatif. sampel dalam penelitian ini Gabungan Kelompok Tani (Gapoktan) Batang Sumay dengan kelompok tani, Balik Tanjung, Tapus sako dan Mastiko Tani, metode analisis data menggunakan Sekalaliker. Peranan gapoktan di daerah penelitian menunjukkan berada dalam kategori tinggi yaitu sebagai lembaga sentral dalam system yang dibangun, Untuk meningkatkan ketahanan pangan dan untuk membantu petani miskin dan rawan pangan dan Fungsi Gapoktan di daerah penelitian dalam kategori puas yaitumerupakan satu kesatuan unit produksi untuk memenuhi kebutuhan pasar (kuantitas, kualitas, kontinuitas dan harga), penyediaan saprotan (pupuk bersubsidi, benih bersertifikat, pestisida dan lainnya) serta menyalurkan kepada para petani melalui kelompoknya, penyediaan modal usaha dan menyalurkan secara kredit/pinjaman kepada para petani yang memerlukan, melakukan proses pengolahan produk para anggota (penggilingan, grading, pengepakan dan lainnya) yang dapat meningkatkan nilai tambah, menyelenggarakan perdagangan, memasarkan/menjual produk petani kepada pedagang/industri hilir.

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2020-05-03
Abstract viewed = 741 times
PDF downloaded = 675 times