PENERAPAN PRENATAL YOGA UNTUK MENGURANGI MASALAH NYERI PUNGGUNG BAGIAN BAWAH PADA KEHAMILAN TRIMESTER III

  • Eka Firti Febrida Universitas Aisyah Pringsewu
  • Adinda Risca Salsabila Putri Universitas Aisyah Pringsewu
  • Della Oktafia Universitas Aisyah Pringsewu
  • Dian Dwi Tanti Universitas Aisyah Pringsewu
  • Fina Delvira Universitas Aisyah Pringsewu
  • Fitri Indriyani Universitas Aisyah Pringsewu
  • Ivanie Dwi Gadilaj Universitas Aisyah Pringsewu
  • Qodrini Lika Aprilia Universitas Aisyah Pringsewu
  • Risa Selviana Universitas Aisyah Pringsewu
  • Nopi Anggista Putri Universitas Aisyah Pringsewu
Keywords: nyeri punggung, terapi nonfarmakologi, kehamilan, prenatal yoga, trimester iii

Abstract

Nyeri punggung merupakan keluhan umum pada ibu hamil, terutama pada trimester akhir, yang disebabkan oleh perubahan postur, peningkatan berat badan, dan pergeseran pusat gravitasi sehingga menimbulkan ketegangan pada otot punggung. Salah satu metode non-farmakologis untuk mengatasi keluhan ini adalah melalui Prenatal Yoga. Pengabdian ini bertujuan menerapkan metode Prenatal Yoga pada ibu hamil trimester III di Desa Sidosari, Kecamatan Natar, Kabupaten Lampung Selatan. Metode pelaksanaan kegiatan mencakup ceramah, diskusi, dan praktik langsung Prenatal Yoga. Hasil kegiatan menunjukkan bahwa pemahaman ibu hamil tentang manfaat Prenatal Yoga mengalami peningkatan, dan praktik ini terbukti membantu mengurangi keluhan nyeri punggung pada peserta. Temuan ini mengindikasikan bahwa Prenatal Yoga efektif sebagai metode penanganan nyeri punggung, memberikan manfaat fisik dan mental bagi ibu hamil, serta layak diterapkan dalam upaya peningkatan kenyamanan selama kehamilan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Black, E., Khor, K. E., Kennedy, D., Chutatape, A., Sharma, S., Vancaillie, T., & Demirkol, A. (2019). Medication Use and Pain Management in Pregnancy: A Critical Review. Pain Practice, 19(8), 875–899. https://doi.org/10.1111/papr.12814

Dinkes Provinsi Lampung. (2022). Profil Kesehatan Provinsi Lampung Tahun 2022. Dinas Kesehatan Pemerintah Provinsi Lampung.

Febriati, L. D., & Zakiyah, Z. (2022). Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Adaptasi Perubahan Psikologi Pada Ibu Hamil. Jurnal Kebidanan Indonesia, 13(1). https://doi.org/10.36419/jki.v13i1.561

Franisia, C. A., Febry Mutiariami Dahlan, & Cholisah Suralaga. (2022). The Effectiveness of Prenatal Yoga on Back Pain in Third Trimester Pregnant Women at the Depok Clinic in 2022. Science Midwifery, 10(3), 2075–2081. https://doi.org/10.35335/midwifery.v10i3.612

Hafid, A., & Hasrul, H. (2021). Hubungan Kejadian Pandemi Covid 19 Dengan Kecemasan Ibu Hamil Trimester Tiga. Jurnal Keperawatan Muhammadiyah, 6(2). https://doi.org/10.30651/jkm.v6i2.8252

Holden, S. C., Manor, B., Zhou, J., Zera, C., Davis, R. B., & Yeh, G. Y. (2019). Prenatal Yoga for Back Pain, Balance, and Maternal Wellness: A Randomized, Controlled Pilot Study. Global Advances in Health and Medicine, 8, 216495611987098. https://doi.org/10.1177/2164956119870984

Kurniasih, U. (2020). Pengaruh Senam Hamil Terhadap Nyeri Punggung Pada Ibu Hamil. Jurnal Kesehatan, 10(1), 1259–1265. https://doi.org/10.38165/jk.v10i1.5

Maharani, S., & Hayati, F. (2020). Pengaruh Prenatal Gentle Yoga Terhadap Tingkat Kecemasan Ibu Hamil Menghadapi Persalinan. Jurnal Endurance, 5(1), 161. https://doi.org/10.22216/jen.v5i1.4524

Makmun, I., Harahap, A. P., Amini, A., Amilia, R., & Adiputri, N. W. A. (2022). Implications of Prenatal Gentle Yoga on Low Back Pain among Women in the Second and Third Trimesters of Pregnancy. Embrio, 14(2), 221–226. https://doi.org/10.36456/embrio.v14i2.5710

Nabulsi, M., Smaili, H., & Abou Khalil, N. (2023). Validation of the Arabic Maternal postpartum quality of life questionnaire among Lebanese women: A cohort study. PLOS ONE, 18(9), e0291826. https://doi.org/10.1371/journal.pone.0291826

Rachman, N. N., & Andayani, D. E. (2021). Pengelolaan Gizi Bencana Pada Ibu Hamil Dan Ibu Menyusui. IJCNP (INDONESIAN JOURNAL OF CLINICAL NUTRITION PHYSICIAN), 4(2), 148–164. https://doi.org/10.54773/ijcnp.v4i2.75

Rafika, R. (2018). Efektifitas Prenatal Yoga terhadap Pengurangan Keluhan Fisik pada Ibu Hamil Trimester III. Jurnal Kesehatan, 9(1), 86. https://doi.org/10.26630/jk.v9i1.763

Published
2024-12-01
How to Cite
Febrida, E. F., Putri, A. R. S., Oktafia, D., Tanti, D. D., Delvira, F., Indriyani, F., Gadilaj, I. D., Aprilia, Q. L., Selviana, R., & Putri, N. A. (2024). PENERAPAN PRENATAL YOGA UNTUK MENGURANGI MASALAH NYERI PUNGGUNG BAGIAN BAWAH PADA KEHAMILAN TRIMESTER III. BHAKTI NAGORI (Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat), 4(2), 67 - 75. https://doi.org/10.36378/bhakti_nagori.v4i2.3881
Abstract viewed = 0 times
PDF downloaded = 0 times