SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS PEMETAAN DAERAH MISKIN TERISOLIR DI KABUPATEN KUANTAN SINGINGI

  • Difki Cahyadi
Keywords: Sistem Informasi, GIS, Web

Abstract

Sistem Informasi Geografis merupakan salah satu alat yang dapat dipakai untuk membantu dalam menganalisa kondisi suatu daerah dalam bidang kependudukan untuk menentukan tingkat kesejahteraan penduduknya. Data daerah miskin terisolir tersebut hanya bisa diakses melalui petugas kependudukan.User tidak dapat mengakses data tersebut secara langsung.Hal ini memiliki kelemahan yaitu data tersebut tidak dapat ditampilkan dan diperoleh secara real time.Butuh waktu lama untuk memperoleh data tersebut. Dengan rancangan sistem yang baru ini, di harapkan user dapat mengakses informasi daerah miskin terisolir secara langsung melalui internet.Sistem ini didesain berbasiskan web dan terhubung dengan jaringan internet.Dengan demikian datanya dapat dilihat dan ditampilkan dimana saja dan kapan saja (real time) dibutuhkan secara cepat.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Agustina, Sholikhatun, 2011. Aplikasi Sistem Informasi Geografi untuk Pemetaan Harga Lahan di Kecamatan Jetis Kota Yogyakarta. Tugas Akhir. Sekolah Vokasi Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta.

Harianja, H. (2018). Perancangan Aplikasi Rawat Jalan Pada Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Kesehatan Benai. Jurnal Teknologi Dan Open Source, 1(1), 8-24.

Nazli, R. (2018). Pemodelan Aplikasi Mobile Modul Perkuliahan Berbasis Client Server. Jurnal Teknologi Dan Open Source, 1(1), 25-32.

Pressman, R. S., (2002). Rekayasa Perangkat Lunak: Pendekatan Praktisi (Buku Dua). Yogyakarta: Andi.

Sabari, H.Yunus. 2010. Metode Penelitian Wilayah Kontemporer. Pustaka Pelajar. Yogyakarta.

Santoso, Gatot Budi, 2005. Aplikasi Penginderaan Jauh dan Sistem Informasi Geografi Untuk Zonasi Harga Lahan Kecamatan Banguntapan, Kabupaten Bantul.
Published
2019-12-30
Abstract viewed = 123 times
PDF downloaded = 135 times