APLIKASI PRESENSI MAHASISWA MENGGUNAKAN BARCODE BERBASIS ANDROID

  • Reski Mai Zepi
Keywords: Aplikasi, Presensi Mahasiswa, PHP, MySQL, Database

Abstract

Dengan hadirnya teknologi informasi dan komunikasi, maka dampak perubahan melanda semua bagian kehidupan, termasuk di dalam dunia pendidikan. Saat ini di Universitas Islam Kuantan Singingi (UNIKS) yaitu salah satu universitas swasta yang ada di Kuantan Singingi. Perkuliahan sangatlah penting bagi mahasiswa. Dengan mengikuti perkuliahan mahasiswa bisa mendapatkan beberapa ilmu tentang bidang studi yang diminatinya sehingga dirinya mendapatkan nilai tambah dari bidang studi tersebut.Buku atau catatan daftar hadir merupakan salah satu bukti bahwamahasiswa tersebut telah hadir dalam suatu perkuliahan. Untuk menghasilkan sebuah sistem yang dapat membantu dosen, tata usaha dan mahasiswa, maka dalam penelitian ini penulis akan mengembangkan aplikasi presensi mahasiswa menggunakan barcode berbasis android.

References

Al Fatta H. 2007. Analisis dan Perancangan Sistem Informasi. Yogyakarta: Andi Offset.

Bungin B. 2008. Penelitian Kualitatif. Jakarta: Prenata Media Group.

Haswan, F. (2018). Perancangan Sistem Informasi Pendataan Penduduk Kelurahan Sungai Jering Berbasis Web Dengan Object Oriented Programming. Jurnal Teknologi Dan Open Source, 1(2), 92-100.

Nazli, R. (2018). Pemodelan Aplikasi Mobile Modul Perkuliahan Berbasis Client Server. Jurnal Teknologi Dan Open Source, 1(1), 25-32.

Syam, E. (2018). Rancang Bangun Sistem Informasi Manajemen Data Mahasiswa Dan Dosen Terintegrasi. IT Journal Research and Development, 2(2), 45-51.
Published
2020-07-06