RANCANGAN SISTEM INFORMASI DINAS PERUMAHAN, KAWASAN PERMUKIMAN DAN PERTANAHAN KABUPATEN KUANTAN SINGINGI BERBASIS WEB

  • Tri Prayoga
  • Elgamar Syam
Keywords: Sistem Informasi, Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman, Pertanahan

Abstract

Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman dan Pertanahan Kabupaten Kuantan Singingi merupakan lembaga teknis dilingkungan Pemerintahan Kabupaten Kuantan Singingi yang mempunyai tugas membantu Bupati melaksanakan penyusunan dan pelaksanaan kebijakan daerah dalam bidang Perumahan, Kawasan Permukiman dan Pertanahan.Pada Dinas Perumahan , Kawasan Permukiman Dan Pertanahan kabupaten kuantan singingi belum memiliki sebuah sistem informasi yang dapat diakses oleh orang banyak sehingga  informasi informasi tentang kegiatan di Dinas Perumahan , Kawasan Permukiman Dan Pertanhan Dapat dilihat oleh orang banyak . Tidak hanya informasi kegiatan , Persyaratan Perizinan Bahkan Tentang Aset Pertanahan Pemerintah Daerah dapat di ketahui banyak orang. Selama ini masyarakat masih bahkan pejabat desa masih memberikan informasi dan pengajuan sertifikat aset Pemerintah Daerah masih menggunakan sistem manual yaitu dengan cara masyarakat masih melihat melalui sepanduk maupun informasi yang di umum kan melalui mading pada Dinas Perumahan, Kawasan Permukiman Dan Pertanahan, Selain itu rekapan tentang aset pertanahan masih menggunakan sistem manual serta pengajuan sertifikat aset pemda masih harus melakukan peninjauan lapangan berkali kali untuk melengkapi data yang di butuhkan. dengan adanya aplikasi pengolahan data dan sebuah sitem informasi secara online. Sehingga dengan adanya aplikasi ini diharapkan mempermudah kerja staf dan pegawai dalam mengelola data informasi Dinas serta informasi dan pengajuan sertifikat aset pemda lebih efisien dan efektif dan dapat di lihat oleh banyak orang.

Downloads

Download data is not yet available.

References

[1] D. K. M.S, “Konsep Dasar Sistem Informasi,” Konsep Dasar Sist. Inf., pp. 1–36, 2015.
[2] H. Nopriandi, “Perancangan Sistem Informasi Registrasi Mahasiswa,” J. Teknol. Dan Open Source, vol. 1, no. 1, pp. 73–79, 2018, doi: 10.36378/jtos.v1i1.1.
[3] R. dan E. S. Trimahardhika, “Pengguna Metode Rapid Application Development Daam Perancangan Sistem Informasi Perpustakaan,” J. Inform., vol. 4 No. 2, no. 2, p. 249, 2017, [Online]. Available: http://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/ji/article/view/2226.
[4] H. Agustin, “Sistem Informasi Manajemen Menurut Prespektif Islam,” J. Tabarru’ Islam. Bank. Financ., vol. 1, no. 1, pp. 63–70, 2018, doi: 10.25299/jtb.2018.vol1(1).2045.
[5] W. Apriliah, N. Subekti, and T. Haryati, “Penerapan Model Waterfall Dalam Perancangan Aplikasi Sistem Informasi Simpan Pinjam Pada Koperasi Pt. Chiyoda Integre Indonesia Karawang,” J. Interkom J. Publ. Ilm. Bid. Teknol. Inf. dan Komun., vol. 14, no. 2, pp. 34–42, 2021, doi: 10.35969/interkom.v14i2.69.
[6] A. Maulana, M. Sadikin, and A. Izzuddin, “Implementasi Sistem Informasi Manajemen Inventaris Berbasis Web Di Pusat Teknologi Informasi Dan Komunikasi – BPPT,” Setrum Sist. Kendali-Tenaga-elektronika-telekomunikasi-komputer, vol. 7, no. 1, p. 182, 2018, doi: 10.36055/setrum.v7i1.3727.
[7] N. A. Rahmawati and A. C. Bachtiar, “Analisis dan perancangan sistem informasi perpustakaan sekolah berdasarkan kebutuhan sistem,” Berk. Ilmu Perpust. dan Inf., vol. 14, no. 1, p. 76, 2018, doi: 10.22146/bip.28943.
[8] F. Andalia and E. B. Setiawan, “Pengembangan Sistem Informasi Pengolahan Data Pencari Kerja Pada Dinas Sosial Dan Tenaga Kerja Kota Padang,” Komputa J. Ilm. Komput. dan Inform., vol. 4, no. 2, pp. 93–97, 2015, doi: 10.34010/komputa.v4i2.2431.
[9] O. Veza, “PERANCANGAN SISTEM INFORMASI INVENTORY DATA BARANG PADA PT.ANDALAS BERLIAN MOTORS (Studi Kasus : PT Andalas Berlian Motors Bukit Tinggi),” J. Tek. Ibnu Sina, vol. 2, no. 2, pp. 121–134, 2017, doi: 10.36352/jt-ibsi.v2i2.63.
[10] F. Soufitri, “Perancangan Data Flow Diagram Untuk Sistem Informasi Sekolah (Studi Kasus Pada Smp Plus Terpadu),” Ready Star, vol. 2, no. 1, pp. 240–246, 2019.
[11] A. Nugraha, Ramdhani and G. Pramukasari, “Jurnal Manajemen Informatika Sistem Informasi Akademik Sekolah Berbasis Web Di Sekolah Menengah Pertama Negeri 11 Tasikmalaya,” Jumika, vol. 4, no. 2, p. 6, 2017.
[12] S. H. Putra, “Perancangan Sistem Delivery Fastfood Berbasis Web Dengan Metode GIS (Geographic Information System),” REMIK (Riset dan E-Jurnal Manaj. Inform. Komputer), vol. 3, no. 2, p. 52, 2019, doi: 10.33395/remik.v3i2.10113.
[13] I. Talahatu, S. Ratumurun, A. Sapthu, and V. P. Kay, “Cita Ekonomi Jurnal Ekonomi,” vol. IX, no. 1, 2015.
[14] J. Sains and T. Vol, “Issn 1412-5455 5,” vol. 16, no. 1, 2016.
[15] F.- Sonata, “Pemanfaatan UML (Unified Modeling Language) Dalam Perancangan Sistem Informasi E-Commerce Jenis Customer-To-Customer,” J. Komunika J. Komunikasi, Media dan Inform., vol. 8, no. 1, p. 22, 2019, doi: 10.31504/komunika.v8i1.1832.
[16] Y. Heriyanto, “Perancangan Sistem Informasi Rental Mobil Berbasis Web Pada PT.APM Rent Car,” J. Intra-Tech, vol. 2, no. 2, pp. 64–77, 2018.
[17] U. Elisa, Y. Yana, and R. Noor, “Salah satu bahasa pemrograman yang memungkinkan untuk dapat mendukung melihat jadwal secara online adalah PHP ( PHP Hypertext Preprocessor ), dimana PHP merupakan bahasa pemrograman berbasis web yang memiliki kemampuan untuk memproses data dinamis . . jQu,” J. Infotel, vol. 4, no. November, pp. 40–51, 2012.
[18] D. Sukrianto, “Penerapan Teknologi Barcode pada Pengolahan Data Pembayaran Sumbangan Pembinaan Pendidikan (SPP),” Intra-Tech, vol. 1, no. 2, pp. 18–27, 2017.
[19] A. T. Hidayat, “Perancangan Sistem Informasi Dinas Pendapataan Pengelolaan Keuangan Aset Daerah Kabupaten Mura Tara Berbasis Web Mobile,” JUSIM (Jurnal Sist. Inf. Musirawas), vol. 4, no. 1, pp. 27–36, 2019, doi: 10.32767/jusim.v4i1.418.
[20] M. Muslihudin and Y. Setiawan, “Sistem Informasi Dinas Perikanan Kabupaten Tanggamus Berbasis Web Mobile,” JTKSI (Jurnal Teknol. Komput. dan Sist. Informasi), vol. 2, no. 1, pp. 21–26, 2019, [Online]. Available: http://www.ojs.stmikpringsewu.ac.id/index.php/jtksi/article/view/697.
[21] S. Kusuf et al., “RANCANGAN SISTEM INFORMASI MONITORING PROGRES,” pp. 1–9, 2018.
[22] Y. S. Dwanoko, “Implementasi Software Development Life Cycle ( SDLC ) Dalam Penerapan Pembangunan Aplikasi Perangkat,” J. Teknol. Inf., vol. 7, no. 2, pp. 83–94, 2016.
[23] W. Nugraha, M. Syarif, and W. S. Dharmawan, “Penerapan Metode Sdlc Waterfall Dalam Sistem Informasi Inventori Barang Berbasis Desktop,” JUSIM (Jurnal Sist. Inf. Musirawas), vol. 3, no. 1, pp. 22–28, 2018, doi: 10.32767/jusim.v3i1.246.
[24] D. Prasanti, “Penggunaan Media Komunikasi Bagi Remaja Perempuan Dalam Pencarian Informasi Kesehatan,” LONTAR J. Ilmu Komun., vol. 6, no. 1, pp. 13–21, 2018, doi: 10.30656/lontar.v6i1.645.
[25] B. D. Coleman and R. M. Fuoss, “Quaternization Kinetics. I. Some Pyridine Derivatives in Tetramethylene Sulfone,” J. Am. Chem. Soc., vol. 77, no. 21, pp. 5472–5476, 1955, doi: 10.1021/ja01626a006.
Published
2023-07-26
Abstract viewed = 134 times
PDF downloaded = 106 times

Most read articles by the same author(s)